#Bendungan Sukamahi
Pantau – Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Ciawi dan Sukamahi di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, sebagai pengendali banjir di Jakarta. “Dengan mengucap bismillahirrahmanirrahim, Bendungan Ciawi di Kabupaten Bogor pada pagi hari ini saya nyatakan diresmikan,” kata Jokowi dilanjutkan dengan pemutaran roda pintu air di kedua bendungan di Bogor, Jawa Barat, Jumat (23/12/2022). Dalam peresmian tersebut, […]
Pembangunan Bendungan Ciawi dan Sukamahi di Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat sempat terkenda
Kemen PUPR menargetkan penyelesaian pembangunan Bendungan Ciawi dan Sukamahi.
Pembangunan dua bendungan itu merupakan salah satu antisipasi banjir di Jakarta yang dikerjakan di hulu yang di targetkan selesai pada 2019.