#BHR-V
PantauOto – Honda mencatat penjualan retail sebanyak 11.590 unit mobil pada Oktober 2022. Angka itu didominasi oleh Brio, All New Honda HR-V serta All New Honda BR-V. Secara total, penjualan Honda periode Januari hingga Oktober 2022 telah terkumpul sebanyak 99.983 unit, atau lebih besar 46 persen dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya. Yusak Billy […]