#Marwah Polri
Pantau – Sebanyak 15 anggota Polri ditugaskan menjadi penyidik di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Direktur Tindak Pidana Korupsi (Dirtipidkor) Bareskrim Polri Brigjen Cahyono Wibowo berpesan kepada mereka untuk terus menjaga marwah Polri. “Saya berikan arahan agar menjaga marwah institusi Polri dan menjadi penyidik yang berintegritas. Saya ingatkan juga hati-hati dalam bertugas, jaga diri dan jaga […]