#Perusakan Stadion
Pantau – Kericuhan terjadi usai pertandingan Derby Super Jatim antara Arema FC kontra Persebaya Surabaya dengan skor akhir 3-2 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (1/10/2022) malam. Kericuhan bermula saat ribuan suporter Aremania merangsek masuk ke area lapangan setelah Arema FC kalah. Pemain Persebaya langsung meninggalkan lapangan dan Stadion Kanjuruhan menggunakan empat mobil […]
Polisi Ringkus Empat Suporter Perusak Venue Asian Games 2018