#Megawati
Pantau – Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, menemui Presiden Jokowi di Istana Merdeka, Jakarta. Hal itu diungkap oleh Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. “Setelah sebelumnya bertemu di Istana Batu Tulis Bogor, kali ini pertemuan diadakan di Istana Merdeka, Jakarta,” kata Hasto yang ikut dalam pertemuan tersebut, Sabtu (18/3/2023). Bahas Berbagai Persoalan Bangsa Menurut […]
Pantau – Megawati mendukung dan meminta KPU tetap melanjutkan tahapan pemilu. Hal itu disampaikan melalui Sekretaris Jenderal DPP PDIP Hasto Kristiyanto. Hasto mengaku berkonsultasi langsung kepada Megawati terkait putusan PN Jakpus terhadap gugatan yang diajukan Partai Prima itu. “Ibu Megawati mengingatkan bahwa berpolitik itu harus menjunjung tinggi tata negara dan tata pemerintahan yang baik berdasarkan […]
Pantau – Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, mendukung Menteri Keuangan Sri Mulyani membersihkan institusi pajak. Dia menilai kasus penyelewengan pajak tak bisa ditolerir. “Saya 100 persen mendukung beliau, Bu Sri Mulyani, mengenai masalah yang sangat memalukan di bidang keuangan, di bidang pajak,” kata Megawati, melalui keterangan tertulis, Rabu (1/3/2023). Pembersihan untuk Republik Megawati minta Sri […]
Pantau – Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri memberi arahan dalam Kegiataan Pendidikan Kader Perempuan Tingkat Nasional 2023. Megawati mengatakan terkait hasil survei. Acara itu dilaksanakan di Sekolah DPP PDI Perjuangan, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Kamis (23/2/2023). Megawati meminta para kader untuk tetap turun ke bawah, meski hasil survei PDI Perjuangan selalu di atas. “Meski di […]
Pantau – Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri bertanya-tanya ketika melihat banyak ibu-ibu yang gemar mengikuti pengajian. Dia bertanya, anak ibu tersebut diapakan ketika terlalu sering ikuti pengajian. “Saya melihat ibu-ibu itu, maaf ya sekarang kan kayaknya budayanya, beribu maaf jangan lagi nanti saya di-bully, Kenapa toh Seneng banget ngikut pengajian?,” katanya dalam acara Kick Off Pancasila […]
Pantau – Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, mengungkapkan dirinya dianggap tidak Islami. Padahal, ia sudah menunaikan ibadah haji dan umrah lebih dari sekali. “Saya orang Islam, nanti dibilang nggak Islam. Saya orang Islam, naik haji saya udah 2 kali, umrah saya sudah 3 kali, ada yang mengatakan saya tidak Islami, ya bodo […]
Pantau – Pevoli putri Jakarta Pertamina Fastron Megawati Hangestri Pertiwi berada dalam kepungan pemain asing dalam persaingan pencetak poin terbanyak atau top skor PLN Mobile Proliga 2023. Menjelang pekan ketiga putaran II PLN Mobile Proliga 2023 di GOR UNY, Yogyakarta, mulai Kamis (16/2/2023) hingga Minggu (19/2/2023), Megawati berada di posisi kelima dalam daftar top skor […]
Pantau – Ketua Umum Partai Nasdem, Surya Paloh, ingin bertemu dengan Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Megawati Soekarnoputri. Tapi, ia akan memberikan kode-kode terlebih dahulu. Bagaimana reaksi PDIP? “Pak Surya Paloh kan bilang ada kode-kodenya, ini kodenya harus kita tangkap dulu, kode ini untuk apa?” kata Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto, di Lenteng Agung, Jakarta, […]
Pantau – Di tengah isu reshuffle kabinet, Surya Paloh menemui Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto, Rabu (1/2/2023). Rupanya, langkah Paloh tak berhenti di situ. Ia menyampaikan ingin bertemu dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri. “Saya pikir keinginan itu ada. Tinggal atur aja,” kata Paloh saat konferensi pers. Kasih Kode-kode Dulu Namun, Ketua Umum Partai […]
Pantau – Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri sempat menanyakan soal Kaesang Pangarep yang tertarik ke dunia politik. Pertanyaan itu disampaikan Megawati saat bertemu dengan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka usai pelantikan Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu, Senin (30/1/2023) kemarin. Gibran menyebut Megawati menanyakan soal Kaesang saat menggandengnya. “Beliau (Megawati) dulu yang menginisiasi pembicaraan […]
Pantau – Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka, merahasiakan pembicaraan dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, saat bertemu pada pelantikan Hevearita G Rahayu sebagai Wali Kota Semarang, di Semarang, Senin (30/1). “Baca saja ekspresi muka saya waktu digandeng bu Mega, itu cukup menjawab,” kata Gibran di Solo, Selasa (31/1/2023). Disinggung mengenai kemungkinan untuk maju pada […]
Pantau – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo duduk bersebelahan dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri. Momen itu terjadi saat keduanya menghadiri pelantikan Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu atau Ita. Megawati yang naik mobil hitam turun di pintu depan gedung Gradhika Bakti Praja. Setibanya, Megawati langsung masuk ke gedung lokasi acara bersama para pejabat lainnya […]
Pantau – Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, menghadiri pelantikan Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, Senin (30/1/2023). Megawati tiba di kompleks Kantor Gubernur Jawa Tengah sekitar pukul 11.40 WIB. Ia disambut dengan pertunjukkan barongsai, kelompok rebana, tari-tarian dan pernak pernik Warak Ngendog khas Semarang. Dijemput Gibran Presiden RI ke-5 itu tampak duduk di barisan kursi […]
Pantau – Megawati Soekarnoputri sudah memiliki nama calon presiden yang bakal diusung oleh PDIP. Hal itu ditegaskan oleh Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. Tinggal Tunggu Momentum Hasto mengatakan Megawati terus melakukan dialog-dialog dan Puan Maharani menyatakan nama calon itu sudah ada di kantong sang ketua umum. “Nah, kita tinggal tunggu momentum tepat,” kata Hasto di Kota […]
Pantau – Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto, menyampaikan pesan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri kepada Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. Mega mengajak Ridwan kamil untuk memperjuangkan Inggit Garnasih sebagai pahlawan nasional. “Tadi saya sampaikan pesan Ibu Megawati kepada Pak Ridwan Kamil terkait dengan Ibu Inggit, mari kita perjuangkan sebagai pahlawan nasional. Saudara-saudara sekalian, selamat berjuang,” katanya di […]
Pantau – Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, mengungkap kebijakan atau program pemerintah Pemprov Jabar dalam mengabadikan jejak mendiang mantan Presiden Soekarno di Tanah Pasundan. Pertama, peresmian jalan di sebelah Gedung Merdeka menjadi Jl Doktor Insinyur Soekarno. Revitalisasi Penjara Banceuy Kedua, lanjutnya, jelang Konferensi Asia Afrika (KAA), ia juga sudah menyelesaikan revitalisasi penjara Banceuy Bung Karno […]
Pantau – Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri berulang tahun yang ke-76 tahun, Senin (23/1/2023) kemaein. Tidak ada perayaan dalam HUT Megawati itu, keluarga hanya mengadakan acara syukuran. Megawati tidak mengundang tokoh-tokoh maupun Ketua Umum partai politik. Megawati hanya mengundang kerabat dekat dan sejumlah Menteri kabinet Jokowi. Meski tak di undang, Ketua Umum Partai Gerindra sekaligus […]
Pantau – Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri berulang tahun ke-76 hari ini, Senin (23/1/2023). Perayaan HUT Megawati kali ini tak dirayakan. Meski demikian, Megawati hanya menggelar syukuran. Sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju hingga Elite PDIP mengikuti acara yang digelar secara tertutup di kediaman Megawati Jl. Teuku Umar, Jakarta Pusat. Adapun pembantu Presiden Jokowi yang datang […]