#G7
Pantau – Para menteri luar negeri Kelompok Tujuh negara industri besar dunia (G7) akan mengadakan pertemuan daring pada Kamis (22/12/2022) untuk membahas cara-cara menghadapi agresi berkepanjangan Rusia terhadap Ukraina, kata pemerintah Jepang. Pembicaraan antara para Menlu G7 itu akan dilakukan sehari setelah Presiden Amerika Serikat Joe Biden bertemu dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di Washington. […]
Pantau – Jepang telah mulai mengatur kunjungan para pemimpin negara Kelompok Tujuh (G7) ke museum bom atom di Hiroshima pada Mei 2023, kata sumber pemerintah, Rabu (22/12/2022). Jika terwujud, itu akan menjadi peristiwa pertama kalinya para pemimpin G7 mengunjungi bersama-sama museum Hiroshima, kata sumber tersebut. Jepang dijadwalkan pada 2023 menjadi tuan rumah KTT G7 selama […]
Kelompok Tujuh (G7), telah setuju untuk menolak permintaan Rusia untuk membayar pengiriman gas dalam rubel
Perdana Menteri Inggris Boris Johnson mengatakan pada Selasa (24/8) bahwa negara-negara G7 telah menyetujui re
Jerman menolak usul Presiden Amerika Serikat Donald Trump untuk mengundang Presiden Rusia Vladimir Putin kemba