#Manokwari
Pantau – Polisi Militer Kodam (Pomdam) XVIII/Kasuari melakukan penyidikan terhadap oknum perwira berinisial Mayor S yang diduga terlibat perkara judi toto gelap (togel). Komandan Pomdam XVIII/Kasuari Kolonel CPM Sugiarto di Manokwari, Sabtu (28/1/2023), mengatakan penyidikan sementara masih berlangsung dan akan segera selesai. “Masih dalam tahap penyidikan dan pasti sampai tuntas,” kata Sugiarto. Dia menjelaskan kasus yang […]
Pantau – Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Manokwari, Papua Barat, menetapkan Ongky alias ONK, terpidana kasus tambang emas Ilegal, dalam daftar pencarian orang atau buron setelah kabur dari lapas itu pada Oktober 2022. Kepala Lapas kelas IIB Manokwari Jumadi dihubungi di Manokwari, Jumat (9/12/2022), menyatakan penetapan buron terpidana kasus tambang emas ilegal atas nama Ongky itu agar […]
Pantau – Kepolisian Resor (Polres) Manokwari Papua Barat menetapkan 33 orang tersangka kasus dugaan penambangan emas ilegal di kampung Wasirawi distrik Masni kabupaten Manokwari, Papua Barat. Kapolres Manokwari AKBP Parasian Herman Gultom menyatakan penetapan 33 tersangka setelah terpenuhinya dua alat bukti yang ditingkatkan ke penyidikan berdasarkan gelar perkara tim penyidik Reskrim Polres Manokwari. “Setelah gelar […]
Pantau – Kepolisian Resor Manokwari Polda Papua Barat telah mengamankan 15 orang yang diduga terlibat aksi makar saat puluhan warga memperingati hari jadi West Papua New Guinea (WPNG) di terminal Wosi Manokwari, Minggu (27/11/2022). Kepala Polres Manokwari AKBP Parasian Herman Gultom membenarkan telah diamankan 15 orang dan mereka saat ini menjalani pemeriksaan di markas Polres Manokwari untuk […]
Pantau – Muhammad Ralas (50), korban penembakan orang tak dikenal di Kampung Mandopi, Distrik Manokwari Utara, Papua Barat, yang terjadi Rabu (23/11), akhirnya meninggal dunia pada Jumat dini hari sekitar pukul 01.00 WIT di Rumah Sakit TNI AL Dr. Azhar Zahir Manokwari. Jenazah Muhammad Ralas yang keseharian sebagai Imam Masjid Al-Hijrah di kawasan Borobudur, Manokwari, […]
Pantau – Jajaran Polres Manokwari mendalami insiden penembakan di bagian perut terhadap satu warga sipil oleh orang tak dikenal (OTK) saat melintasi jalur Kampung Mandopi Distrik Manokwari Utara, Rabu (23/11/2022), pukul 06.30 WIT. Kapolres Manokwari AKBP Parasian Herman Gultom di konfirmasi di Manokwari, membenarkan insiden penembakan yang melukai satu warga sipil di kawasan Mandopi Manokwari […]
Pantau – Tim penyidik komisi pemberantasan korupsi (KPK) tengah mengusut kasus dugaan korupsi Pembangunan Kantor DPRD Morowali Utara, Sulawesi Tengah, Senen (21/11/2022). Kabid Pemberitaan KPK, Ali Fikri, dalam keterangan tertulisnya mengatakan, kasus merupakan limpahan dari Polda Sulawesi Tengah. “Perkara ini sebelumnya ditangani Tim Penyidik Polda Sulawesi Tengah dan KPK melalui Kedeputian Koordinasi dan Supervisi melakukan […]
Pantau – Maksud hati membangun rumah tangga lebih baik untuk kedua kalinya, seorang wanita berinisial S justru diduga mengalami kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Anaknya pun ikut menjadi korban pencabulan, yang diduga dilakukan oleh suami keduanya, oknum polisi berisial MSH. “Jadi bukan luka fisik dan batin saja dialami S. Namun aneh bin ajaib S malah […]
Pantau – Ketua Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Manokwari Papua Barat, Cahyono Riza Adrianto, menjatuhkan vonis enam bulan penjara terhadap enam terdakwa penambang emas ilegal. Selain kurungan penjara, juga ada denda sebesar Rp50 juta. Vonis hukuman tersebut dibacakan Hakim Cahyono di depan enam terdakwa penambang tradisional dalam agenda sidang putusan perkara penambangan emas ilegal di […]
Pantau – Sebanyak 31 penambang emas ilegal menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri Kelas I A Manokwari, Papua Barat, Kamis, (7/7/2022). Sidang tersebut dipimpin oleh Hakim Ketua Cahyono Riza Adrianto i Jaksa Penuntut Umum (JPU) Rian Ardiansyah dari Kejaksaan Negeri Manokwari mendakwa para terdakwa melanggar Pasal 158 UU Nomor 3 Tahun 2022 junto Pasal 55 KHUP. Para […]
Pantau – Seorang oknum TNI AD, Sertu AFTJ, diduga melakukan penembakan saat resepsi pernikahan di Kampung Aimasi, Distrik Prafi, Kabupaten Manokwari, Papua Barat, Sabtu (4/6/2022). Satu dari dua orang korban dinyatakan meninggal. Kepala Dinas Penerangan TNI AD (Kadispenad), Brigjen TNI Tatang Subarna mengatakan dua orang korban tersebut adalah adik ipar terduga pelaku sendiri, RIB, dan […]
Pantau – Peringatan HUT Ke-205 Pahlawan Nasional asal Maluku, Thomas Matulessy atau dikenal sebagai Kapitan Pattimura, di Manokwari, Ibu Kota Provinsi Papua Barat, Senin, 16 Mei 2022. Acara tersebut dimeriahkan dengan Tarian Mamala atau Pukul Manyapu oleh puluhan pemuda asal Maluku Tengah. Para penari terdiri atas 20 pemuda bertelanjang dada, mengenakan celana pendek dan ikat […]
Sebuah toko sembako dan beberapa rumah warga yang beralamat di Jalan Yogyakarta, Kelurahan Manokwari Timur, Di
Ratusan kios di Pasar Wosi, Kabupaten Manokwari, Papua Barat, terbakar pada Senin, 9 Mei 2022 pukul 03.15 WIT.
Gempa bumi bermagnitudo 3,7 terjadi di Distrik Ransiki, Kabupaten Manokwari Selatan, Papua Barat, pada malam m
Ma’ruf Amin meninjau Kompleks Markas Besar Komando Daerah Militer (Kodam) XVIII Kasuari di Manokwari, Papua
Fenomena alam water spout yang terlihat di perairan Kabupaten Manokwari, Provinsi Papua Barat, pada Sabtu (8/5
Polisi mengamankan seorang anggota Brigade Mobil (Brimob) gadungan yang mengaku dari Kelapa Dua.